PENGARUH PERSEPSI HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HAND SANITIZER SANITER PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KOTA YOGYAKARTA

Authors

  • Andreas D P Girsang PT Catur Sentosa Adiprana Tbk

Keywords:

price perception, product quality, brand image, purchasing decision, persepsi harga, kualitas produk, citra merek, keputusan pembelian

Abstract

ABSTRACT

 

This study aims to determine the factors that influence the Purchasing Decision of the consumer for hand sanitzer Saniter in Yogyakarta during the COVID-19 pandemic. The population of this study were the consumen of hand sanitizer Saniter that life in Yogyakarta. The sample of this study found 100 respondents who were determined by the Slovin formula. The analytical method used in this research is descriptive analysis and multiple regression analysis. The results of this study indicate that Price Perception, Product Quality, and Brand Image simultaneously have a significant effect on the Purchasing Decision of the consumer for hand sanitzer Saniter in Yogyakarta. Partially, the Price Perception has a insignificant effect on Purchasing Decision, while the variables of Product Quality and Brand Image have a significant effect on the Purchasing Decision of the consumer for hand sanitzer Saniter in Yogyakarta.

Keywords: Price Perception, Product Quality, Brand Image and Purchasing Decisione

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi Keputusan Pembelian konsumen hand sanitizer Saniter pada masa pandemi Covid-19 di kota Yogyakarta. Populasi penelitian ini adalah konsumen hand sanitizer Saniter yang berdomisili di kota Yogyakarta. Sampel penelitian ini berjumlah 100 orang responden ditentukan dengan rumus Slovin. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Persepsi Harga, Kualitas Produk dan Citra Merek secara simultan atau serempak berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian produk hand sanitizer Saniter di kota Yogyakarta. Sedangkan secara parsial, variabel Persepsi Harga berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian, sedangkan variabel Kualitas Produk, dan Citra Merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian konsumen hand sanitizer Saniter di kota Yogyakarta.

Kata Kunci: Persepsi Harga, Kualitas Produk, Citra Merek dan Keputusan Pembelian.

Downloads

Published

01-06-2022