ANALISIS NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA
Abstract
This research is quantitative research to find out if the capital structure, size of the company and profitability have an influence on the value of the company on the Indonesia Stock Exchange. This study used purposive sampling, and as many as 39 companies that meet the sample kriteria. Hypothesis testing using data panel regression with Eviews 9 and a significant level of 5%. The hypothetical test result is that (1) the capital structure negatively affects the company's value (2) the size of the company positively affects the company's value (3) profitability does not affect the value of the company.
Keywords: company value, capital structure, company size, profitability.ABSTRAK
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif untuk mengetahui apakah struktur modal, ukuran perusahaan dan profitabilitas memiliki pengaruh terhadap nilai perusahaan di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan purposive sampling, dan sebanyak 39 perusahaan yang memenuhi kriteria sampel. Pengujian hipotesis menggunakan regresi data panel dengan Eviews 9 dan taraf signifikan 5%. Hasil uji hipotesis adalah (1) struktur modal berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan (2) ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (3) profitabilitas tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.
Kata Kunci: nilai perusahaan, struktur modal, ukuran perusahaan, profitabilitas.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR REFERENSI
Amalia, F., Permadhy, Y. T., & Kusmana, A. (2021). Analisis Nilai Perusahaan pada Perusahaan Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Korelasi I Conference System Universitas Pembangunan Veteran Jakarta, 1(1), 377–394.
Arifianto, M., & Chabachid, M. (2016). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan (Studi Kasus pada Perusahaan yang Terdaftar pada Indeks LQ-45 Periode 2011-2014). Diponegoro Journal Of Management, 5(1), 1–12.
Dahar, R., Yanti, N. S. P., & Rahmi, F. (2019). Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan dan Return on Equity terhadap Nilai Perusahaan Property and Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ekonomi & Bisnis Dharma Andalas, 21(1), 121–132.
Dewi, D. A. I. Y. M., & Sudiartha, G. M. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Pertumbuhan Aset terhadap Struktur Modal dan Nilai Perusahaan. E-Jurnal Manajemen, 6(4), 2222–2252.
Dhani, I. P., & Utama, A. . G. S. (2017). Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Struktur Modal, dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis Airlangga, 2(1), 135–148. https://doi.org/10.31093/jraba.v2i1.28
Febriana, M. S., Pinem, D. B., & Fadila, A. (2020). Faktor yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI. Konferensi Riset Nasional Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi I, 121.
Habibi, M. R., Permadhy, Y. T., & Pinem, D. B. (2021). Analisis Nilai Perusahaan Food and Beverages yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Korelasi I Conference System Universitas Pembangunan Veteran Jakarta, 2(3), 881–897.
Harahap, R. L., & Sari, L. F. (2016). Analisis Nilai Perusahaan Berdasakan Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Struktur Modal di Indonesia. INA-Rxiv Papers.
Hasania, Z., Murni, S., & Mandagie, Y. (2016). Pengaruh Current Ratio, Ukuran Perusahaan, Struktur Modal , dan ROE terhadap Nilai Perusahaan Farmasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011 – 2014. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(03), 133–144.
Hery. (2017). Kajian Riset Akuntansi (A. Pramono, ed.). Jakarta: PT Grasindo.
Irfani, A. S. (2020). Manajemen Keuangan Bisnis: Teori dan Aplikasi (Bernadine, ed.). Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Kopong, B. A., Nawir, J., & Permadhy, Y. T. (2021). Analisis Nilai Perusahan pada Perusahaan Subsektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di BEI. Korelasi I Conference System Universitas Pembangunan Veteran Jakarta, 2, 636–647.
Mahardhika, B. W., & Roosmawarni, A. (2016). Analisis Karakteristik Perusahaan Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010-2014. Journal Economic, Business, Management and Accounting, XIII(2), 23–47.
Manoppo, H., & Arie, F. (2016). Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2014. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 4(2), 485–497. https://doi.org/10.35794/emba.v4i2.13082
Nabila, Wahyudi, & Mulyantini, S. (2020). Determinan Nilai Perusahaan Pada Sektor Industri Barang Konsumsi di BEI. 722–733.
Octavia, L., Marjam, M., & Hizkia, H. D. T. (2016). Pengaruh Return On Equity, Ukuran Perusahaan, Price Earning Ratio dan Struktur Modal terhadap Nilai Perusahaan Property and Real Estate Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Berkala Ilmiah Efisiensi, Volume 16.
Palupi, R. S., & Hendiarto, S. (2018). Kebijakan Hutang, Profitabilitas dan Kebijakan Dividen pada Nilai Perusahaan Properti and Real Estate. Jurnal Ecodemica, 2(2), 177–185.
https://doi.org/http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ecodemica
Putri, N. D., Siswantini, T., & Murtatik, S. (2020). Analisis Determinan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. (1), 121.
Putu, N., Pratiwi, Y., Yudiaatmaja, F., & Suwendra, I. W. (2016). Pengaruh Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Manajemen Indonesia, 4(1).
Rahayu, N. T., & Darim, A. (2020). Analysis of Influence of Capital Structure, Company Size, Company Growth and Profitability on Corporate Value. International Journal of Global Accounting, Management, Education, and Entrepreneurship, 1(1), 10–27. https://doi.org/10.48024/ijgame2.v1i1.11
Rahmawati, M., Siswantini, T., & Fadila, R. (2021). Determinan nilai perusahaan sektor aneka industri di Bursa Efek Indonesia. Korelasi I Conference System Universitas Pembangunan Veteran Jakarta, 2, 648–661.
Riyanto, S., & Hatmawan, A. A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif: Penelitian di Bidang Manajemen, Teknik, Pendidikan dan Eksperimen. Yogyakarta: CV. Budi Utama.
Rusiah, N., Mardani, R. M., & ABS, M. K. (2017). Pengaruh Struktur Modal, Pertumbuhan Perusahaan, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, 218–230.
Sasmita, F., Pangestuti, D. C., & Pinem, D. B. (2019). Analisis Faktor Internal dan Eksternal yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan. Business Economic, Management, and Accounting.
Setiawati, L. W. (2018). Analisis Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Leverage, dan Pengungkapan Sosial Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015. Jurnal Akuntansi, 12(1), 29–57. https://doi.org/10.25170/jara.v12i1.57
Sulistiawati, E., Murtatik, S., & Pangestuti, D. C. (2021). Analisis Prospektus Informasi dan Inflasi terhadap Underpricing Saham di BEI. 2(2), 1199–1215.
Sumiati, N. K. I. (2019). Manajemen Keuangan Perusahaan. Malang: UB Press.
Wulan, S. (2018). Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. STIE Perbanas Surabaya, 53(9), 1689–1699.
DOI: http://dx.doi.org/10.21460/jrak.2021.172.402
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed by:
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.